Kamis, 19 Desember 2013

So, I can Move On.

Dilema. Gue benci dengan perasaan kampret ini. Antara mau maju terus apa tahu diri. Gue benci pilihan. Gue sempet berfikir untuk masa bodoh, tapi semakin gue berusaha mem-masa-bodoh-kan diri gue, gue semakin memikirkan. Rasanya kalo kepala ini bisa di bongkar pasang, gue langsung bongkar. Raga dan hati gue sedang tak bersatu; di satu sisi raga gue pengin tetep maju, di satu sisi hati gue memikirkan hal terburuk. Gue selalu...

Rabu, 11 Desember 2013

Hujan di Bulan Desember

“aku. hujan. dan rindu.semua menuju satu tujuan, kamu.” Waktu itu sengaja ngeputer lagu Afgan – Jodoh Pasti Bertemu.  ♫ Jika aku bukan jalanmu Ku berhenti mengharapkanmu Jika aku memang tercipta untukmu Ku kan memilikimu, jodoh pasti bertemu ♫ Terkadang, lagu yang kita dengar adalah kesimpulan hati kita yang gak bisa kita ucapkan. Yoih, lagu Afgan yang ini, emang  true story of my life.. or story of many people? Maybe :D Tiba-tiba...

Sabtu, 07 Desember 2013

Tempat Reparasi yang Gagal

Semakin hari gue semakin sadar, ada hal yang gak beres dari hubungan ini, hubungan yang entah hubungan apa ini; deket, iya. Saling memberi semangat, iya. Bisa dibilang PDKT? Iya. Deket banget? Enggak. Respon dia baik? Iya. Pacaran? Kagak. Dia balik dengan masa lalunya? Iya. Sepertinya. Gue kembali ke masa dilema orang jatuh cinta, dimana masa yang gak pernah gue rasain dua tahun terakhir ini, dan hal itu kembali lagi. Rasanya...

Sabtu, 30 November 2013

Pasukan Pantang Pulang Sebelum Maghrib

Kali ini bukan tentang cinta. Sore itu hujan. Teringat masa kecil bersama sahabat-sahabat kecil dulu, dimana hujan adalah alarm untuk bersuka cita dan bergembira. Sebutlah hujan-hujanan, dimana kita esoknya demam menggigil, dimarahi orang tua, dan tidak masuk sekolah karena flu. Cuma obat dan teh hangat teman setelah kejadian itu. Tak ada rasa menyesal. Malah rasa ingin mengulanginya semakin membesar. Iya, tawa lepas sore itu. Mungkin,...

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...